Wisata Penuh Adrenalin di Green Canyon Pangandaran

Jangan pernah meremehkan kekuatan alam saat merasakan sensasi seru dan menantang di wisata Green Canyon Pangandaran ya! Siapkan adrenalinmu untuk mengarungi air jernih keijauan dan arus deras dengan bermain bodyrafting di sana, dan rasakan pesona keindahan alam yang masih asri di sepanjang perjalananmu. Tetesan air dari tebing-tebing batu kapur yang menawan akan menemani perjalanan wisata […]